Thursday, July 26, 2018

Mendulang Rupiah dari Liimbah

Benar . . . salah satu yang paling menarik dari budidaya jamur tiram adalah bagaimana kita mengolah limbah (material selulose) menjadi Rupiah.

Budidaya jamur tiram sungguh menjanjikan, baik dari sisi Ekonomis maupun lingkungan. Limbah yang bisa dipakai sebagai media Jamur Tiram pada dasarnya segala macam sisa bahan organik yang mengandung selulose. Jadi anda bisa mengolah limbah daun, rumput, daun, limbah kertas, Limbah sisa Panen Padi, serbuk kayu gergajian (Limbah gergajian) limbah tebu dll. Sepanjang material tersebut mengandung selulose maka limbah tersebut bisa digunakan sebagai media Jamur Tiram

So yuk kita memulai usaha Budidaya Jamur Tiram !!
Apalagi permintaan Jamur Tiram di kota Bari ini tidak peranh surut, bahkan trend nya meningkat pesat. 

Yang minat silahkan berkunjung ke Kumbung kami di Komplek Griya Arisma Azhar Blok B 22, anda bisa lihat juga di Google map JAMUR KENTEN

WA 08127127042

No comments:

Post a Comment

Silahkan Tinggalkan Comment Anda

Liquid Culture

Sedang senang senangnya coba coba buat liquid culture untuk Jamur Tiram, so far so gud, besok tinggal fase test apakah liquid culture yang ...